Seperti apa Bapak Ingin Dikenang? Sapardi: Jangan Mengenang Saya, tapi Baca Karya-karya Saya

- 19 Juli 2020, 18:07 WIB
Sapardi Djoko Damono, Penyair Romantis
Sapardi Djoko Damono, Penyair Romantis //Instagram

PR PANGANDARAN – Kabar duka tengah menyelimuti dunia seni dan sastra, penyair sastrawan Djoko Sapardi Damono meninggal dunia hari ini, Minggu (19 Juli 2020) pada pukul 09.17 WIB.

Eyang Sapardi sapaan akrab almarhum, beliau meninggal di usia ke-80 setelah menderita sakit pada tubuhnya.

Tentu kabar meninggalnya sastrawan yang juga dikenal dengan karyanya 'Hujan di Bulan Juni' tersebut membuat para penggemarnya turut mengucapkan berbela sungkawa.

Baca Juga: Kisah Unik Orang Ketiga, Polisi Dalami Isu Jalinan Cinta Sesama Jenis di Balik Tewasnya Yodi Prabowo

Termasuk presenter Najwa Shihab yang mengangumi karya beliau.

Melalui akun Instagramnya, Najwa Shihab menyampaikan bentuk bela sungkawanya sambil membacakan puisi dari sang almarhum yang ia repost dari akun @asdiart.

"Berduka mendalam atas wafatnya eyang @damonosapardi..Innalillahi wa inna Ilaihi Rojiun," tulis akun @najwashihab.

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah