Corona Hantam Jakarta Usai PSBB Transisi, Chotib Hasan: Perlu Hukuman Mendidik

- 22 September 2020, 08:04 WIB
Ilustrasi: jalanan senggang Jakarta saat PSBB/
Ilustrasi: jalanan senggang Jakarta saat PSBB/ /PIXABAY/ruang-sopian

Baca Juga: Garut Lockdown Kampung Imbas 159 Orang Positif Covid-19, Bantuan Rp 700 Juta Siap Disebar

“Dengan pemberlakuan PSBB transisi ternyata masyarakat abai dengan kehidupan tatanan baru. Tentunya hal ini jauh lebih berat ketimbang pada masa-masa awal sebelum PSBB. Bahkan ada sebagian masyarakat yang beropini bahwa virus itu sebenarnya tidak ada, padahal kondisi gawat berada di depan mata,” ujarnya.

Chotib Hasan mengatakan, dengan diberlakukan kembali PSBB, tatanan kebiasaan baru sudah harus dijalankan. ***

 

 

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Antara


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x