Libur Panjang Akhir Tahun di Tengah Lonjakan Kasus Positif Covid-19 di RI, Bagaimana Nasibnya?

- 16 November 2020, 11:00 WIB
ilustrasi kalender, karakter berdasarkan tanggal lahir
ilustrasi kalender, karakter berdasarkan tanggal lahir /

PR PANGANDARAN – Pembahasan pandemi Covid-19 masih belum menemukan titik terang. Beragam aktivitas masih ditutup dan bahkan cenderung dibatasi.

Ada banyak implikasi yang disebabkan oleh pandemi Covid-19 ini, mulai dari peralihan menuju adaptasi kebiasaan baru. Rangkaian ketat protokol kesehatan, hingga beragam regulasi yang dibentuk khusus untuk menghadapi situasi saat ini.

Dunia benar-benar tengah disibukkan dengan kedatangan virus ini. Ada banyak masyarakat yang terpaksa kehilangan pekerjaan akibat dirumahkan.

Baca Juga: Kiki The Potters Sebut WA Heboh, Umi dan Ukhti Bakal Geruduk Wanita Penghina Habib, Sindir Siapa?

Beberapa sektor pun terkena imbasnya. Seperti sektor pariwisata, perhotelan dan penerbangan. Sektor-sektor inilah yang mendapatkan imbas paling besar.

Hal ini disebabkan karena masyarakat dianjurkan meminimalisir kontak dengan orang lain, serta berusaha semaksimal mungkin agar tetap berada di dalam rumah.

Sejak diberlakukan kebijakan pembatasan sosial berskala besar pertama kali pada maret yang lalu, keadaan masih belum membaik hingga hari ini.

Baca Juga: Kalah di Pilpres AS 2020, Trump Bakal Himpun Kekuatan Besar untuk Pilpres 2024 dan Bangun Stasiun TV

Persebaran dan penemuan kasus-kasus positif baru masih terjadi di masyarakat. Hal ini tentu meresahkan di masyarakat, namun di satu sisi masyarakat juga telah cukup jenuh dengan pembatasan yang diterapkan selama ini.

Ditambah sebentar lagi akan memasuki penghujung tahun. Akhir tahun selalu diidentikan dengan libur panjang.

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah