Anak Mempunyai Perilaku Negatif ? Harus Diwaspadai, Berikut Penyebab Beserta Penanganannya

- 30 Desember 2021, 18:30 WIB
Ilustrasi Anak
Ilustrasi Anak /Xusenru/Pixabay

• Penanganan : ajak bicara dan cari tahu alasan si anak berbohong. Jelaskan juga pentingnya sikap jujur. Dan apresiasi anak saat mau mengakui dan berkata jujur.

2. Pura-pura Tidak Mendengar

• Penyebab : mengabaikan saat disuruh, melakukan aktivitas lain saat orang tua sedang berbicara.

• Penanganan : panggil namanya dan lakukan eye contact atau sentuh pundaknya. Ingatkan tentang konsekuensi dari perilaku negatif yang diperbuat.

3. Merengek

• Penyebab : merajuk atau marah-marah agar mendapatkan apa yang diinginkan.

• Penanganan : tenangkan anak terlebih dahulu, lalu beri perhatian positif saat anak berhenti merengek. Misal dengan berkata ‘kamu kecewa ya gak dibelikan mainan? Di rumah kan banyak mainan bagus, atau donasikan dulu mainan lama baru kita tabung untuk beli yang baru’.

4. Suka marah-marah

• Penyebab : emosi meledak-ledak, sampai memukul, melempar atau menendang.

• Penanganan : pegang lembut tangan atau kakinya lalu lakukan eye contact. Lalu tanya perasaan si anak. Apresiasi ketika anak bisa mengutarakan perasaannya.

Halaman:

Editor: Elang Ratna Sari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x