BSU 2022 Tidak Cair Padahal Sudah Daftar? Cermati, Ini Dia Penyebabnya!

- 15 September 2022, 18:45 WIB
Ilustrasi. Penyebab BSU 2022 Rp600.000 tahap 1 gagal cair ke rekening pekerja/buruh.
Ilustrasi. Penyebab BSU 2022 Rp600.000 tahap 1 gagal cair ke rekening pekerja/buruh. /Freepik/storyset

"Temen" saya yg 1 kerjaan sama saya udh pada pdt, tp q gk dpt," ungkap Dimas Alfiansyah.

Keluhan serupa bukan hanya dialami Dimas saja, tetapi masih banyak pekerja lain yang sudah mendaftar tetapi belum juga mendapat transferan BSU 2022 tahap 1.

Baca Juga: Luis Milla Tunjuk Sosok Rp4,78M Ini yang Jadi Pengganti David da Silva saat Persib vs Barito Putera

Melalui portal BPJS Ketenagakerjaan dijelaskan bahwa menjelaskan mengapa pekerja tersebut belum mendapat bantuan langsung tunai seperti teman-temannya.

"Data Anda masih dalam proses validasi sesuai Permenaker Nomor 10 Tahun 2022," katanya.

Sementara @widiafatmadewi dalam kolom komentar akun Instagram resmi BPJS Ketenagakerjaan melontarkan pertanyaan, pada Rabu 14 September 2022:

Baca Juga: BLT UMKM Rp600.000 Kapan Cair? Inilah Syarat Pendaftaran BPUM 2022 yang Harus Dipenuhi

"Data anda masih dalam proses validasi sesuai Permenaker Nomor 10 Tahun 2022. Itu tandanya apa min?"

Lalu admin @bpjs.ketenagakerjaan menjawab:

"Selamat pagi Sahabat, Perihal BSU dengan keterangan validasi berari sedang dalam proses verifikasi data silakan melakukan pemeriksaan secara berkala melalui website https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id jika sudah masuk pada keterangan terdaftar silahkan lanjutkan pemeriksaan melalui website https://bsu.kemnaker.go.id. -Iqbal," penjelasan dari BPJS Ketenagakerjaan.

Halaman:

Editor: Atep Abdilah

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x