Memanas! Arie Kriting Buktikan Tak Ada Ikon PON Sebelum Gigi: Istilah Mengada-ada, Ujung-ujungnya…

- 4 Juni 2021, 15:35 WIB
Arie Kriting buktikan tak ada ikon PON Papua sebelum Gigi.
Arie Kriting buktikan tak ada ikon PON Papua sebelum Gigi. // Kolase Twitter/ @Arie_Kriting/ Tangkapan Layar YouTube.com/ Rans Entertainment

Setelah unggahan ini, banyak netizen yang menyerang Arie Kriting dengan tudingan iri hingga pansos.

Mereka pun menuduh bahwa arie kriting tak bisa membedakan antara duta dan ikon.

Baca Juga: Ria Ricis Sulit Dihubungi, Netizen Bantu Oki Setiana Dewi Banjiri Komentar: Pulang, Papa Udah Gak Ada

Arie kriting pun kembali mengunggah postingan. Kali ini ia mengunggah hasil pencarian di Google dengan kata kunci ‘Icon PON” yang diselenggarakan sebelumnya.

Hasilnya, tak ada nama atau foto artis. Ia hanya menemukan maskot yang disebut pula ikon atau icon.

“Iseng-iseng browsing istilah icon untuk kegiatan olahraga yang sebelumnya. Munculnya kok seperti ini. Loh kenapa ikon untuk PON XX Papua berbeda ya?” ujarnya.

Baca Juga: Sang Ayah Meninggal Dunia, Oki Setiana Dewi Minta Ricis Cepat Pulang dari Liburan di Flores

Arie kriting pun menemukan fakta bahwa sebelumnya tak ada ikon PON sebagaimana yang disandang oleh Gigi kini.

Ia menilai bahwa penambahan istilah ikon justru mengada-ngada. Hal ini pun seolah tak member kesempatan pada orang Papua untuk menunjukkan identitas mereka.

“Cuma mau tambah istilah tapi ujung-ujungnya tempat dan kesempatan untuk Orang Papua menunjukkan identitas dan eksistensinya dihilangkan. Silakan nilai sendiri, hal ini cuma terjadi di Papua loh,” ujarnya.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah