4 Hobi Ini Bisa Bantu Otak Lebih Encer dan Tidak Mudah Lupa, Nomor 4 Menarik Dicoba!

- 12 Oktober 2021, 10:15 WIB
Ilustrasi - 4 hobi yang bisa membuat otakmu menjadi lebih encer dan tidak mudah lupa.
Ilustrasi - 4 hobi yang bisa membuat otakmu menjadi lebih encer dan tidak mudah lupa. /Pixabay/Geralt

Dikutip dari berbagai sumber oleh PikiranRakyat-Pangandaran.com, ada 4 hobi yang bisa kamu lakukan untuk menjaga otak tetap encer dan bekerja dengan baik.

Apa saja hobi yang dimaksud? Yuk, simak ulasannya sampai selesai.

Baca Juga: Resep Es Telang Jahe, Minuman Herbal dengan Sensasi Soda yang Menyegarkan dan Kaya Manfaat

1. Membaca Buku

Tidak hanya satu, tapi ada lebih dari seratus peneliti mengungkapkan kalau membaca bisa meningkatkan fungsi otak di beberapa area.

Dengan rutin membaca buku bisa merangsang pertumbuhan jalur saraf baru, sehingga memudahkan kamu untuk menangkap informasi-informasi baru.

Selain itu membaca juga bisa melenturkan bagian-bagian pada otak yang berurusan dengan problem solving.

Baca Juga: Prediksi Ikatan Cinta 12 Oktober 2021: Pak Irfan Ternyata Orang Kaya, Mama Sarah Takut Tersaingi?

Bahkan cukup dengan melihat pola dan menafsirkan apa yang orang lain katakan pada kita mengenai perasaan mereka.

Intinya dengan menjadikan membaca sebagai kegiatan yang rutin bahkan hobi, bisa membantu kamu untuk meningkatkan daya ingat dan melatih bagian otak yang berfungsi untuk berimajinasi.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah