Trump Dilaporkan Ingin Kembali Jadi Presiden, Sebut AS akan Alami Kudeta Militer Gaya Myanmar

- 2 Juni 2021, 11:15 WIB
Donald Trump mendadak ingin kembali menjadi Presiden AS, bahkan sebuah laporan sebut AS akan alami kudeta militer gaya Myanmar.
Donald Trump mendadak ingin kembali menjadi Presiden AS, bahkan sebuah laporan sebut AS akan alami kudeta militer gaya Myanmar. /REUTERS/Octavio Jones

Baca Juga: Ayu Ting Ting Kerap Dihujat, Nyai Ratu Kidul Ramal Karier Sang Biduan Semakin Naik Gegara Difitnah

"Flynn mudah-mudahan akan dituntut di bawah 18 Kode AS § 2385 Mengejutkan jika seseorang berpangkat Jenderal di Angkatan Darat Amerika Serikat yang juga Penasihat Keamanan Nasional bisa lolos dengan menyerukan kudeta gaya Myanmar,' tulis pengguna lain.

"FBI tolong tangkap orang ini. Dia meminta orang Amerika untuk berbalik melawan pemerintah mereka!', tuntut pengikut Twitter lainnya.

Sementara itu, di masa lalu, pendukung QAnon menyuarakan dukungan mereka untuk kudeta yang akan membuat Trump ditempatkan kembali di Gedung Putih.

Kemudian, beredar kembali wawancara Haberman yang dibagikan dari CNN menunjukkan pendukung Trump mengadvokasi kudeta militer untuk mengambil alih dengan 'mengulangi' Pilpres AS untuk menghapus 'presiden boneka' Joe Biden dan mengadakan pelantikan baru untuk Donald Trump.***

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Daily Mail


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x