Sebut Profesor Terkemuka sebagai Penjual Vaksin, Pria Thailand ini Didenda hingga R89 Miliar

- 25 Juli 2021, 18:50 WIB
Seorang pria asal Thailand terancam denda hingga Rp89 miliar.
Seorang pria asal Thailand terancam denda hingga Rp89 miliar. /Pixabay

Hal itu terjadi setelah tersangka mengaku kepada polisi mengubah entri wikipedia Profesor Dr. Yong Poororawan, kepala Pusat Keunggulan Universitas Chulalongkorn dalam virologi Klinis dan penasihat pemerintah Thailand .

Lebih lanjut, pelaku yang diduga mencemarkan nama profesor dr yong poovorawan diketahui bernama Soradit Eiamsittipol.

Baca Juga: Sempat Positif Covid-19, Raffi Ahmad Sembuh Hanya dalam Satu Hari, Ternyata Ini Rahasianya

Ia ditangkap di rumahnya yang terletak di distrik Bang Khun Tien, Bangkok, Thailand.

Soradit Eiamsittipol ditangkap Senin lalu, 12 Juli 2021 karena perubahan pada wikipedia-nya.

Lebih lanjut, polisi Thailand juga menggeledah rumah Soradit dan menyita ponselnya selama penangkapan.

Baca Juga: Sakit Hati Digaji Hanya Rp600 Ribu, Kiky Saputri: Kalah Telak Sama Kasir Minimarket!

Soradit diketahui merupakan seorang lulusan teknik.

Ia diduga telah menambahkan keterangan "penjual Sinovac untuk administrasi Prayut Chan-o-cha" di halaman wikipedia Dr Yong.

Agar dapat dipahami, Prayut Chan-o-cha adalah Perdana Menteri Thailand saat ini.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: World Of Buzz


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x