Dokter di Malaysia Bagikan Kisah Pilu Dua Anak yang Alami Komplikasi Covid-19: Mereka Normal Sebelum Tertular

- 15 September 2021, 14:30 WIB
ilustrasi Covid-19.
ilustrasi Covid-19. /Pixabay/mohamed Hassan

Baca Juga: Ramalan Keuangan Zodiak Capricorn, Aquarius, Pisces Minggu Ini: Mimpimu Akan Terwujud

dr. Vivian lebih jauh mengatakan sang ibu hanya bisa menangis dan pasti menderita trauma mental saat melihatnya anak itu di bawa ke rumah sakit.

Ia menjelaskan bahwa tim dokter mereka harus memberikan obat kepada anak itu ke dalam pembuluh darahnya.

“Pada hari ke 3 di bangsal, ibunya datang kepada saya di ruang perawat dan dia mengatakan ini kepada saya, 'Dokter lihat, cara anak saya berjalan terlihat aneh'," tulisnya.

Baca Juga: Ini Kata dr. Richard Lee Soal Olive Oil yang 'Katanya' Bisa Sebabkan Kanker

dr.  Vivian mengatakan kepada WORLD OF BUZZ bahwa anak berusia 2 tahun dari kasus pertama sekarang menjalani fisioterapi sedangkan anak berusia 4 tahun dari kasus kedua telah memulai pengobatan antiepilepsi.

“Covid-19 pada anak-anak belum sepenuhnya dipahami," katanya.

dr. Vivian berbagi dalam postingannya bahwa orang harus memahami bahwa virus ini masih sangat baru dan apa pun bisa terjadi, terutama pada anak-anak.

Baca Juga: Kalina Ocktaranny Ngaku Tak Bisa Bayangkan Nasib Pilu Vicky Prasetyo di Penjara: Andaikan Aku Bisa Ikut...

Dia menambahkan, kedua anak itu awalnya sehat, anak normal sebelum tertular Covid-19.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: World Of Buzz


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah