Nyamar Jadi Pekerja LRT, Militer Tiongkok Dikabarkan Terciduk Polisi di Karawang, Cek Faktanya

- 2 Juni 2020, 18:37 WIB
Ilustrasi tenaga kerja asing Tiongkok. /PIKIRAN RAKYAT
Ilustrasi tenaga kerja asing Tiongkok. /PIKIRAN RAKYAT /

PR PANGANDARAN - Sejak kemunculannya pada Desember 2019 lalu, virus corona telah menginfeksi lebih dari 6 juta jiwa penduduk dunia.

Ancaman Covid-19 atau virus corona baru, menghantui hampir 200 negara di dunia, salah satunya Tiongkok, yang diklaim negara asal ditemukannya virus corona.

Tudingan Tiongkok sebagai negara penyebar Covid-19 banyak disuarakan negara-negara di dunia, terutama Amerika Serikat.

Baca Juga: Corona Dikabarkan Berasal dari Bakteri dan Mudah Sembuh Hanya dengan Antibiotik, Ini Faktanya

Oleh karena itu, tindakan rasisme sering menimpa warga Asia yang tinggal disana, mereka dianggap sebagai pembawa virus yang mematikan.

Sehingga, banyak negara-negara lain yang juga enggan berhubungan dengan warga Tiongkok.

Berkenaan dengan hal itu, beredar sebuah foto yang diklaim sebagai aktivitas penangkapan oknum Militer Tiongkok yang menyamar sebagai pekerja proyek LRT di Karawang, Jawa Barat.

Baca Juga: Terlibat Anarkisme dan Kerusuhan di AS, Pria Bertato Peta Kepulauan Indonesia Minta Maaf

Foto klaim tersebut diunggah oleh akun Facebook bernama Jarjit Khan pada Minggu, 31 Mei 2020.

Setelah melakukan penelurusan lebih lanjut mengenai unggahan gambar dan tulisan dari akun Facebook Jarjit Khan adalah salah atau keliru.

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Pikiran Rakyat Bekasi


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x