Geger! Nelayan Temukan Hiu Berkepala Dua, Ilmuwan: Sangat Langka, Itu Bergabung Insang

- 15 Oktober 2020, 13:22 WIB
Ikan Hiu
Ikan Hiu /

“Shark berkepala dua (dicephalic) yang tercatat pertama kali dari air laut Maharashtra. Nelayan nitin patil dari palghar, satpati menemukan hiu Spadenose dicephalic, tulis Akshay Mandavkar (@akshay_journo) 12 Oktober 2020.

Ia mengatakan catatan kami menunjukkan bahwa hiu berkepala dua sangat jarang dilaporkan di sepanjang pantai India.

Baca Juga: Waktunya Cek Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini untuk Referensi Makanan Hingga Kecantikan

Spesies ini tampaknya merupakan cikal bakal hiu spadenose (Scoliodon laticaudus) dari keluarga Carcharhinidae atau hiu runcing (spesies Rhizoprionodon).

Ilmuwan tersebut mengatakan kepala bayi hiu itu bergabung di belakang insang dan hiu berkepala dua semacam itu cukup langka di alam liar.***

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: India Times


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah