Ternyata Ini Sosok Rahasia di Balik Sifat Pemberani Kamala Harris, Ilmuwan Dunia Berstatus Janda

- 8 November 2020, 15:00 WIB
Kamala Harris
Kamala Harris /Instagram/@kamalaharris/

PR PANGANDARAN - Kamala Harris akhirnya berhasil menang dalam pemilihan Presiden Amerika Serikat dan akan menjadi Wakil Presiden Amerika Serikat untuk periode selanjutnya.

Kamala Harris yang baru sekali memenangkan pemilihan umum Presiden Amerika Serikat ini langsung mencetak 3 rekor sejarah sekaligus.

Pasalnya, Kamala Harris mencetak rekor sejarah sebagai wakil presiden perempuan pertama, dengan kulit berwarna pertama, dan orang Amerika keturunan India pertama di Amerika Serikat.

Baca Juga: Biden Ternyata Penyandang Disabilitas, Gagap dalam Berbicara, Penulis: Tapi, Dia Tidak Malu

Hal ini tentunya tak mudah bagi dirinya untuk memenangkan posisi tertinggi di AS melawan orang yang waktu itu masih menjabat sebagai orang pertama di AS.

Meski tak mudah, dia berhasil melaluinya karena didampingi oleh orang-orang yang mendukung dan sangat menginspirasi dirinya, terutama Ibunya yakni Shyamala Gopalan Harris.

Pencapaian sang ibu rupanya tidak kalah dengan dirinya kini hingga kesuksesannya menjadi sumber inspirasi bagi Kamala Harris.

 Baca Juga: Sebut Warga AS Beruntung Dapat Presiden seperti Biden, Barack Obama Sampaikan Pesan untuk 2021

Pasalnya, ibu Kamala Harris yang telah tiada ini bukanlah orang yang bisa dianggap remeh sehingga hal itu sangat menginspirasi dirinya.

  1. Shyamala Gopalan Harris Orang India Bermigrasi ke Amerika Serikat

Ibu Kamala Harris Lahir di Chennai, India dan bermigrasi ke Amerika Serikat seorang diri saat berusia 19 tahun untuk melanjutkan studi di Universitas California, Berkeley di tempat dia mendapatkan gelar doktor di bidang nutrisi dan endokrinologi.

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x