Cerita Mistis 5 Tempat Wisata Paling Angker di Indonesia, Salah Satunya Sering Terdengar Jeritan

- 26 Agustus 2020, 21:50 WIB
goa belanda
goa belanda /Phinemo

3. Goa Jepang

Goa ini terletak di daerah Lembang, Bandung. Menurut keterangan para saksi, banyak sekali yang mendengar suara jeritan, rintihan, dan orang-orang yang konon pernah disiksa dan dipenjarakan di goa tersebut.

4. Danau Toba

Kalian pasti kaget jika melihat bahwa ternyata Danau Toba termasuk di dalam list lokasi wisata paling angker di Indonesia.

Baca Juga: CATAT! Jika Masuk dalam Kriteria ini, Pelaku UMKM Tidak Bisa Nikmati Bantuan Rp 2,4 Juta

Padahal sebenarnya Danau Toba ini memiliki panorama yang sangat indah dan juga menjadi salah satu destinasi wisata yang cukup diminati oleh para turis di Mancanegara.

Di balik keindahan alam yang dimiliki, ternyata Danau ini memiliki mitos yang cukup mengerikan.

Konon katanya sering ditemukan sesosok ular naga raksasa yang kerap menghantui. Para nelayan mungkin sudah tidak asing lagi dengan keberadaan ular yang sering menampakan diri di permukaan danau.

Selain itu, konon ketika bulan purnama sering kali terdengar suara tangisan yang terdengar di atas air.

Baca Juga: Mitos atau Fakta: Daun Kelor Bisa Mengobati Mata Minus, Begini Penjelasan Lengkapnya

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: Beautynesia


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x