Kritik Pedas Sikap DPR yang Cenderung Lari dari Rakyat, Fahri Hamzah: Bertemulah, Dialog, Berbicara!

- 8 Oktober 2020, 21:30 WIB
Fahri Hamzah
Fahri Hamzah /

Fahri juga meminta untuk anggota DPR selalu memperhatikan kelugasan, kejujuran, ketinggian budi dan hati nurani.

Baca Juga: Sempat Terpikir Akhiri Hidup saat Video Bareng Ariel Noah Tersebar, Luna Maya: Netizen Kasar Banget

Yang tidak boleh hilang dari kita adalah kelugasan. Perlambang ketinggian budi dan hati Nurani. Yang benar tetap benar. Yang salah tetap salah. Meski cara kita mengeja politik sering terbata-bata oleh sopan santun alakadarnya. Tapi yang tidak boleh hilang adalah kejujuran,” tulis kembali Fahri di cuitan Twitternya.

Bangsa tidak boleh memelihara kegersangan, harus ada jalan bagi kebaikan itikad, bagi kesejukan tutur kata, karena siapa yang menabur kemarau panjang ia mudah terbakar, lidah api akan menjalar di seantero kota dan bermula dari kekeringan hati para pemimpin,” tulis Fahri Hamzah.

Cuitan Twitter dari Fahri Hamzah ini mengundang warganet untuk berkomentar, ada yang pro terhadap cuitan Fahri dan ada juga yang kontra, mengingat Fahri Hamzah juga pernah menjabat di DPR sejak tahun 2004-2019.***

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah