Gegara Kekacauan Pilpres AS, Facebook Putuskan akan Larang Iklan Politik untuk Cegah Misinformasi

- 12 November 2020, 18:49 WIB
Ilustrasi Facebook.*
Ilustrasi Facebook.* /Pixabay

Dalam satu grup Facebook yang dibuat pada hari Minggu, dengan cepat berkembang menjadi hampir 400.000 anggota pada hari Rabu.

Baca Juga: Video Syur Mirip Gisel dan Jedar Masuki Babak Baru, Kini Statusnya Naik Tahap Penyidikan

Anggota tersebut menyerukan penghitungan ulang secara nasional serta menukar tuduhan tidak berdasar mengenai dugaan penipuan pemilu.

Hingga saat ini Google belum memberikan kejelasan mengenai lama jeda iklan politiknya, namun kemungkinan ini akan diperpanjang hingga Desember.

Juru bicara Google sebelumnya mengatakan perusahaan akan mencabut larangannya berdasarkan faktor tertentu, seperti waktu serta pertimbangan kerusuhan sipil.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah