Cegah Penuaan hingga Atasi Kecemasan, Ini 7 Manfaat Teh Pisang yang Baik untuk Kesehatan

- 25 Januari 2021, 09:24 WIB
Pisang.*
Pisang.* /Pixabay/TheDigitalArtist

PR PANGANDARAN - Pisang merupakan buah yang memiliki banyak nutrisi bak untuk tubuh, juga memiliki kandungan gula dengan kalori yang tinggi.

Banyak cara untuk menikmati buah berwarna kuning ini. Salah satunya adalah banana tea atau teh pisang yang merupakan mode kesehatan baru yang memenangkan hati di dunia karena rasanya yang ringan dan manfaat yang berlimpah.

Teh pisang bisa didapatkan dengan cara merebus pisang yang utuh ke dalam air panas, lalu diberi sejumput kayu manis atay madu untuk memperkaya rasanya.

Baca Juga: 5 Idol K-Pop Ini Ternyata Miliki Alergi Tak Biasa: Hwang Min Hyun Alergi Garam, Onew SHINee Alergi Melon

 

 

Teh bisa dibuat dengan atau tanpa kulitnya. Jika dibuat dari kulitnya disebut teh kulit pisang. Teh yang mengandung pisang mengandung nutrisi seperti kalium, magnesium, mangan, tembaga, dan vitamin B6.

Berikut 7 manfaat mengesankan teh pisang untuk kesehatan yang dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari Boldsky.

1. Meningkatkan Kesehatan Jantung

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x