Sering Insomnia? Intip Cara Kilat Tidur Cepat ala Tentara Amerika Serikat, 2 Menit Langsung Lelap!

- 11 September 2020, 13:45 WIB
Ilustrasi tidur terlalu ramai.
Ilustrasi tidur terlalu ramai. /Pixabay

Berikut langkah-langkah tidur cepat ala tentara yang hanya membutuhkan waktu kurang dari 2 menit yang dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari Healthline.

Baca Juga: Jubir Satgas Covid-19 Dukung Jakarta PSBB Total, Singgung Daerah Penyangga Ibu Kota Demi Keselamatan

1. Hal pertama yang harus dilakukan adalah berbaring di ranjang, lalu membuat rileks otot-otot pada seluruh wajah, termasuk otot di dalam mulut.

2. Lemaskan kedua bahu untuk menenangkan otot yang tegang, sembari menyimpan kedua tangan di sisi tubuh.

3. Tarik nafas secara pelan-pelan, lalu keluarkan. Lakukan hal ini secara berulang-ulang, tujuannya adalah untuk menenangkan pikiran.

Baca Juga: Sebar Informasi Saat Indonesia Merdeka, Intip Sejarah di Balik Hari Radio Nasional 11 September

4. Lemaskan tubuh bagian bawah, seperti paha dan betis.

5. Kosongkan pikiran lalu bayangkan diri sedang berada di danau dengan embusan angin pelan, atau berada di atas ayunan di tempat gelap.

Tak perlu membayangkan berada di kedua tempat tersebut, hanya perlu memilih salah satu.

Baca Juga: Jakarta Ketar-ketir Dihadang Corona, Anies Baswedan Mengaku Terapkan PSBB Lagi Sesuai Arahan Jokowi

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: healthline


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah