Hari Raya Idul Adha di Tengah PPKM Darurat, Warga Pangandaran Tetap Antusias Saat Penyembelihan Hewan Kurban

- 20 Juli 2021, 16:40 WIB
Warga Pangandaran tengah menyembelih hewan kurban di Hari Raya Idul Adha dalam kondisi PPKM Darurat.
Warga Pangandaran tengah menyembelih hewan kurban di Hari Raya Idul Adha dalam kondisi PPKM Darurat. /Pikiran Rakyat Pangandaran/Tores Tesalonika./

 

Sebagaimana yang telah tercantum dalam Keputusan Gubernur Jawa Barat No. 443/Kep.348-Hukham/2021 tentang Teknis Pelaksanaan, aturannya pun telah dijelaskan.

Baca Juga: Menteri Agama: Tidak Ada Pelaksanaan Salat Idul Adha di Masjid atau Lapangan pada Wilayah PPKM Darurat

Warga Pangandaran tengah menyembelih hewan kurban.
Warga Pangandaran tengah menyembelih hewan kurban.

Terkait penerapan jaga jarak fisik, beberapa pemotongan hewan tidak dilakukan di area luas.

Hal ini membuat para petugas terkadang tidak mampu menjaga jarak.

Warga Pangandaran tengah menyembelih hewan kurban.
Warga Pangandaran tengah menyembelih hewan kurban.

Sementara terkait penyembelihan yang hanya boleh dihadiri petugas rupanya tidak berjalan sesuai aturan yang telah dibuat.

Warga Pangandaran tengah menyembelih hewan kurban di Hari Raya Idul Adha dalam kondisi PPKM Darurat.
Warga Pangandaran tengah menyembelih hewan kurban di Hari Raya Idul Adha dalam kondisi PPKM Darurat.

Kenyataan di lapangan, banyak warga yang ikut andil dalam penyembelihan walau bukan petugas yang bertugas. ***

Halaman:

Editor: Imas Solihah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x