Publik Kaget! Ternyata Ini Alasan Febri Diansyah Mundur dari KPK, Singgung Prinsip Hidup

- 25 September 2020, 18:30 WIB
Febri Diansyah melambaikan tangan kanan sebagai tanda pengunduran diri dari KPK.*
Febri Diansyah melambaikan tangan kanan sebagai tanda pengunduran diri dari KPK.* /Antara Foto / Muhammad Adimaja./

“Sebelum akhirnya saya memutuskan ini, seorang teman bilang,” tulis @febridiansyah.

Baca Juga: Lutfi Agizal Sebut Odading Mang Oleh Rasanya 'Anjayani', Netizen Justru Kasihan: Dia Mulai Stres

“Feb, jabatan, kekuasaan bahkan penghasilan ini semua tidak sebegitu pentingnya dibanding merawat keyakinan dan prinsipmu. Dan kemudian saya bilang: Ya, dalam segala kecintaan pada KPK, Saya Pamit,” sambungnya.

Sebagian warganet meyakini bahwa cuitan tersebut merupakan alasan yang sesungguhnya Febri Diansyah mengundurkan diri.

Tak sampai disitu rekan kuliahnya pun ikut menyuarakan keputusan Febri Diansyah dengan menuliskan beberapa cerita kehidupan rekannya itu dari kuliah hingga sekarang. Dan kata-kata terakhir yang di cuitkan oleh rekannya itu menjelaskan bahwa menjalakan tugas manusia cukup dengan kontibusi yang besar.

Baca Juga: Soal Tunggakan Gaji Diduga Karyawan Jungle Land 6 Bulan, IG Ardi Bakrie Juga Ikut Ditagih Netizen

“Hari ini si Bung mengambil jalan baru. Mengundurkan diri dari lembaga yang sangat dicintainya. Saya tidak terkejut, meski tidak menyangka akan seringkas ini,” tulis rekannya melalui akun Twitter @alimurtado_id yang disematkan oleh Febri Diansyah.

“Mungkin dia ingin menjalankan bahwa tugas manusia adalah menjadi ‘Manusia’. Tak harus dengan 'M' besar. Tapi cukup dengan kontribusi besar,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x