Cek Fakta: Orang yang Sering Pakai Masker Kain Dikabarkan akan Terkena Kanker, Tinjau Kebenarannya

- 17 Oktober 2020, 15:25 WIB
Ilustrasi masker.
Ilustrasi masker. /PEXELS/Ketut Subiyanto

PR PANGANDARAN – Setelah penyebaran virus corona, masker menjadi salah satu alat pelindung diri untuk menjaga kesehatan.

Tidak hanya untuk melindungi dari virus, masker pun menjadi kebutuhan bagi masyarakat agar tidak tertular virus mematikan ini.

Beberapa fungsi penggunaan masker pada umumnya adalah, untuk menghindari paparan polusi udara, mencegah penularan dan penyebaran penyakit, dan melindngi wajah dari efek sinar matahari serta polusi.

Baca Juga: Di Balik Demo Thailand: Cabut Hukum Lese Majeste hingga Tolak Kendali Harta Kerajaan Miliaran Dolar

Jenis-jenis masker tentu beranekaragam, terdiri dari masker N95, masker bedah, masker kain, masker dengan ventilasi dan masih banyak lagi.

Menganut pada fungsinya masker digunakan tepat di wajah untuk menutupi hidung, mulut dan dagu dengan sempurna.

Namun baru-baru ini publik dibuat resah dengan beredarnya klaim bahwa masker kain dapat menyebabkan kanker. Hal tersebut terjadi karena kekurangan oksigen dalam tubuh karena hidung yang tertutup.

Baca Juga: Bikin Terpingkal dan Terharu, 6 Rekomendasi Variety Show Korea Siap Temani Santai di Akhir Pekan

Lalu apakah benar memakai masker kain menyebabkan sakit kanker? Berikut penjelasannya.

Penjelasan :

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x