Manfaat Buah Bit untuk Ibu Hamil, Salah Satunya Cegah Anemia

- 24 Agustus 2021, 18:00 WIB
Manfaat Buah Bit bagi Ibu Hamil / Pexel.com //
Manfaat Buah Bit bagi Ibu Hamil / Pexel.com // /

PR PANGANDARAN - Manfaat buah bit untuk ibu hamil sangat beragam, hal tersebut karena kandungan baik yang ada di dalamnya.

Agar bisa mendapatkan manfaat buah bit saat hamil, pastikan untuk mencobanya dengan cara menjadikannya salad ataupun smoothie.

Kandungan nutrisi yang mengesankan, tak heran manfaat buah bit ini sangat baik untuk kesehatan ibu hamil.

Baca Juga: 5 Risiko Berbahaya Orang Perfeksionis, Salah Satunya Gangguan Bipolar

Buah bit sendiri memiliki warna yang unik dengan warna magentanya yang indah. Dan biasanya sayuran akar ini digunakan menjadi camilan saat diet.

Seperti dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari Healthline, pada Selasa, 24 Agustus 2021, bahwa buah bit mengandung vitamin serta mineral yang sangat baik untuk kesehatan ibu dan janin.

Dalam 4 gram buah bit yakni sekitar 14 persen dari rekomendasikan harian 28 gram, sehingga buah bit kaya akan serat.

Baca Juga: 3 Alasan Mengapa Anak Muda Tidak Bahagia dan Kerap Depresi, Nomor 2 Tak Disangka

Serat merupakan zat yang dapat mencegah masalah pencernaan saat kehamilan salah satunya seperti sembelit.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Healtline


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x