Perbedaan Santan dan Air Kelapa yang Tak Banyak Orang Tahu, Ini Kata Ahli

- 20 September 2021, 09:10 WIB
Inilah perbedaan air kelapa dan santan.
Inilah perbedaan air kelapa dan santan. /Unsplash/ Louis Hansel/

Santan juga lebih banyak dikonsumsi oleh penganut vegetarian atau tidak memakan daging.

Lalu, apakah ada perbedaan lainnya? Ya jelas ada!

Baca Juga: Intip 10 Manfaat Menakjubkan dari Sabun Berbahan Dasar Arang untuk Kulit

Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya kalau perbedaan antara santan dan air kelapa terletak pada kandungannya, apa saja?

Menurut para ahli, berikut adalah komposisi nutrisi yang terkandung pada keduanya termasuk pada nilai hariannya (DV), yaitu :

Santan

Informasi nutrisi yang terkandung dalam 1 cangkir santan adalah :

1. Kalori : 78

2. Protein : 1 gram (2 persen DV)

3. Karbohidrat : 7 gram (3 persen DV)

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: The Healty


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah