Ternyata Bukan Demam, Para Ahli Ungkap Gejala Utama Covid-19 yang Sebenarnya

- 27 Juli 2020, 20:49 WIB
TIM medis Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran memeriksa suhu tubuh pengunjung Gedung Rektorat, Jatinangor, dengan termometer inframerah, Kamis 12 Maret 2020. Bagi pengunjung yang suhu tubuhnya lebih dari 38,5 derajat celcius dirujuk untuk melakukan pemeriksaan kesehatan di fasilitas kesehatan.*
TIM medis Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran memeriksa suhu tubuh pengunjung Gedung Rektorat, Jatinangor, dengan termometer inframerah, Kamis 12 Maret 2020. Bagi pengunjung yang suhu tubuhnya lebih dari 38,5 derajat celcius dirujuk untuk melakukan pemeriksaan kesehatan di fasilitas kesehatan.* /HUMAS UNPAD/

PR PANGANDARAN – Beberapa gambaran umum gejala Covid-19 diantaranya demam, batuk kering, kelelahan dan sakit tenggorokan.

Dari sekian banyaknya gambaran gejala Covid-19, demam merupakan yang paling menonjol dikalangan masyarakat.

Tidak jarang, sekarang selalu ada pemeriksaan suhu yang dilakukan pada saat masuk ke tempat umum, hal tersebut untuk memastikan bahwa tidak mengalami demam.

Baca Juga: Hari ini Tiongkok Umumkan Penutupan Konsulat AS di Chengdu Hingga Akses di Sekitar Lokasi Dibatasi

Tetapi ternyata demam bukanlah gejala Covid-19 yang paling menonjol.

Sebuah studi yang dilakukan oleh All India Institute of Medical Sciences (AIIMS) mengklaim bahwa demam bukan merupakan gejala dominan Covid-19.

Penelitian yang diterbitkan dalam Indian Journal of Medical Research (IJMR) dari Dewan Penelitian Medis India dilakukan pada 144 pasien yang dirawat di AIIMS Delhi antara 23 Maret dan 15 April, dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui India Times.

Ini menyatakan bahwa selama fase itu, hanya 17 persen dari pasien Covid-19 ditemukan mengalami demam.

Baca Juga: Temuan Darah Yodi Prabowo Sedikit, Praktisi Beberkan Kemungkinan Pembunuh Rancang Kesan Bunuh Diri

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x