Belum ke Pangandaran Jika Belum Kunjungi 4 Pantai Ini, Pesonanya Memanjakan Mata

- 10 Januari 2022, 10:10 WIB
Pesona alam wisata pantai Pangandaran, Menyuguhkan panorama alam yang indah bisa menjadi rekomendasi wisata anda
Pesona alam wisata pantai Pangandaran, Menyuguhkan panorama alam yang indah bisa menjadi rekomendasi wisata anda / portal.pangandaran.kab.go.id

Selain menjadi tempat untuk makan dan beristirahat, pantai batu hiu menjadi spot foto prewedding karena memiliki panorama alam yang indah.

Lokasi tempat yang memiliki konservasi penyu yang dikelola oleh pengawas masyarakat biota laut. Lokasi yang dapat ditempuh dengan berjalan kaki dari Tourist Information Center kearah barat sekitar 150 menit.


Dipenangkaran penyu wisatawan dapat melihat berbagai jenis penyu seperti penyu hijau, penyu tempayan dan penyu pipih.

4. Pantai Batu Karas


Pantai batu karas terletak di Kecamatan Cijulang tepatnya di Desa Batukaras.

Pantai ini memiliki tempat yang cocok untuk berkemah dan hiking.

Bukit karang yang menjulang tinggi dibibir Pantai adalah Karangnunggal, pantai terpencil di area batukaras.

Pantai ini berjarak 33 km dari Pangandaran, dapat ditempuh selama kurang lebih 50 menit menggunakan kendaraan pribadi dari Pangandaran.

Pantai batukaras memiliki tempat parkir, mushola, kamar mandi, warung makan minuman,, restaurant seafood, penginapan, penyewaan papan selancar dan ban renang serta sarana permaian banana boat.***

Halaman:

Editor: Elang Ratna Sari

Sumber: Disparbud Pangandaran


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x