Cek Fakta: BPOM Disebut Beri Izin Produk Kosmetik Dapat Cegah dan Sembuhkan Covid-19, Ini Faktanya

- 8 Januari 2021, 07:35 WIB
Logo BPOM
Logo BPOM /Setkab

1. Gunakkan setiap hari sebagai pencegahan virus yang menyerang tubuh

2. Bisa menghilangkan / menyembuhkan virus dan sudah terbukti dari reaktif, setelah menggunakan HYDRO OXY, hasil tes menjadi non reaktif.”

Lantas, benarkah jika BPOM telah memberi izin produk kosmetik dapat mencegah dan menyembuhkan Covid-19?

Baca Juga: El Rumi Jomblo, Irwan Mussry Jodohkan dengan Pilot Cantik, Ini Nama Lengkapnya

Berdasarkan hasil penelusuran Tim PikiranRakyat-Pangandaran.com dari laman Kominfo, BPOM telah memberi klarifikasi melalui website resminya.

Berikut pernyataan resmi yang dirilis BPOM:

“Sehubungan dengan maraknya promosi/iklan di berbagai marketplace dan media sosial tentang produk HYDRO OXY Mouth Freshener Spray Na18201400055 yang diklaim dapat menangkal virus SARS COV-2 oleh sosok Kan Eddy, Badan POM memandang perlu memberikan penjelasan sebagai berikut:

Baca Juga: Soal Sikap Gisel Minta Maaf ke Publik, Pakar Ekspresi: dari Awal Sudah Terlihat ...

1. Produk HYDRO OXY Mouth Freshener Spray adalah produk kosmetik yang didaftarkan oleh PT. Ekosjaya Abadi Lestari ke Badan POM, dan telah diberikan Nomor Izin Edar/Notifikasi POM NA18201400055. Nomor notifikasi tersebut berlaku mulai 4 Agustus 2020 hingga 4 Agustus 2023.

2. Badan POM tidak pernah memberikan persetujuan klaim kosmetik sebagai penangkal virus SARS COV-2.

Halaman:

Editor: Mela Puspita

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah