ViraI! Polisi Wanita Muslim di Inggris Halau Pendemo Anti-Lockdown, Netizen: Dia Pahlawanku Hari Ini

- 30 September 2020, 22:28 WIB
POLISI wanita di Inggris yang viral.*
POLISI wanita di Inggris yang viral.* /

Namun ada yang begitu menarik perhatian dalam situasi demonstrasi itu. Rekaman di lokasi kejadian memperlihatkan sosok polisi wanita Muslim dengan hijabnya.

“Rekaman seorang polisi wanita Muslim mungil yang memimpin barisan di demonstrasi anti-lockdown telah menjadi viral,” tulis The London Economic.

Baca Juga: Serda Misyono, Operator Molen Andalan di TMMD Reguler Brebes

Baca Juga: Merchant Baru ShopeePay Minggu ini Penuh dengan Fesyen dan Makanan Lezat

Salah satu rekaman yang beredar di media sosial diunggah oleh akun Twitter @ali__samson sambil menuliskan cuitan, “Polisi wanita Muslim mungil ini adalah pahlawanku hari ini.”

 

Video tersebut memperlihatkan polisi wanita Muslim itu berdiri paling depan di antara barisan polisi lainnya, polisi wanita itu tampak mencolok dengan kain hijab yang dikenakannya.

Tongkat di tangan kanan, kuda-kuda kakinya dan tatapan matanya yang waspada, sigap menghalau para demonstran pria yang terus mencoba untuk merangksek barisan petugas.

Baca Juga: Dari Perwira ABRI hingga Akademisi, Intip Sosok di Balik Penghapusan Wajib Tayang Film G30S PKI

Beberapa orang yang ada di tempat kejadian, The London Economic melaporkan bahwa beberapa demonstran pria telah mencoba untuk memancingnya, tetapi polisi wanita Muslim itu dapat menahan diri.

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: The London Economic


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah